Tag: Indonesia

  • Angkat Gadgetmu dan Lawan Terorisme!

    Angkat Gadgetmu dan Lawan Terorisme!

    by

    in

    Hari itu adalah hari dimana seharusnya saya merasa sangat bersukacita, tepat 25 tahun yang lalu saya diijinkan untuk melihat dunia ini. Namun, hari itu terasa berbeda. Sama seperti apa yang terjadi 20 tahun yang lalu ketika saya harus melihat keluarga saya sedang ketakutan bersembunyi di dalam rumah. Nalarku yang saat itu baru berusia 5 tahun…

  • Si Papa, Si Goblok, dan Si Pongah

    Si Papa, Si Goblok, dan Si Pongah

    by

    in

    (Tulisan reflektif ini ditulis berdasarkan pengalaman saya mengikuti National Interfaith Youth Camp 2018 dan akan dibukukan dalam buku kumpulan refleksi peserta) Saya teringat cerita dari salah seorang sahabat saya, seorang nona (panggilan untuk perempuan Ambon) Ambon manise, yang menceritakan bagaimana ia menghabiskan masa kecilnya dengan melihat pembunuhan yang terjadi di depan matanya. Bahkan, ia akhirnya…

  • A Daily Journal of National Interfaith Youth Camp 2018

    A Daily Journal of National Interfaith Youth Camp 2018

    by

    in

    National Interfaith Youth Camp (IYC) 2018 adalah sebuah pertemuan lintas agama yang diadakan pada tanggal 25-30 Januari 2018 di Pantai Liang, Maluku. IYC 2018 ini bertemakan Counter Violent Extremism. Awalnya saya tidak memiliki ekspektasi untuk mengikuti acara ini. Saya hanya mengirim tulisan yang pernah saya tulis setahun yang lalu. Akan tetapi, ternyata saya terpilih sebagai…